Sabtu, 11 Februari 2012

Supercell

Supercell adalah sebuah band beranggotakan 11 orang. dahulu, band ini menggunakan hatsune miku, sebuah sofware sebagai vokalis mereka. saat ini mereka sudah mempunyai vokalis sendiri bernama Nagi

Berikut ini single supercell:

dengan vokalis hatsune miku:

 World Is Mine



Love Is War



Melt


When the First Love Ends



Black Rock Shooter


(N.B): Black Rock Shooter Adalah desain gambar yang dibuat oleh Ryo untuk lagu ini. sekarang black rock shooter berkembang menjadi figure,OVA (Original Video Anime), dan sekarang telah dibuat Animenya.

dengan vokalis Nagi:

Kimi No Shiranai monogatari


Sayonara memories


utakata hanabi












Tidak ada komentar:

Posting Komentar